Di sini, ratap bersenggama
Mencumbu suasana tanpa tatapmu
Sepiku adalah desirmu
Heningku adalah tawamu
Wajahmu, hidungmu, bibirmu
Pesona Tuhan yang terindah
Sikapmu, sikapmu, dan sikapmu
Tiga kata
itu pun takkan cukup
Cinta, memang tak punya indera keenam
Tak dapat membuka tirai kegelapan
Sebatas harap kosong membelah langit sunyi
Akulah, cermin dari impian terhampamu
0 komentar:
Post a Comment